KESIAPAN SEKOLAH DI KLUNGKUNG JELANG TAHUN AJARAN BARU
KESIAPAN SEKOLAH DI KLUNGKUNG JELANG TAHUN AJARAN BARU
00Video UmumBupati Klungkung I Nyoman Suwirta melakukan pemantauan terhadap kesiapan sejumlah sekolah di tingkat SD dan SMP di Kecamatan Klungkung, menuju dimulainya tahun ajaran baru dimasa new normal, Jumat (26/6). Bersama Kepala Dinas Pendidikan Dewa Gede Dharmawan, Bupati Suwirta mengunjungi SDN 1 Semarapura Kangin, SMPN 1 Semarapura, SDN 1 Semarapura Tengah dan SMPN 2 Semarapura dengan disambut para kepala sekolah dan guru setempat.
VIDEO LAINNYA
- Tegaskan Netralitas ASN Jelang Pemilu, Sekda Imbau ASN Netral dan Tidak Terlibat Politik Pratis
- Plt. Bupati Klungkung Tutup Padat Karya Infrastruktur Batukandik Nusa Penida
- PEMBUKAAN PAMERAN UMKM DESA KUSAMBA
- Plt. Bupati I Made Kasta Buka acara Promosi dan KIE Percepatan Penurunan Stunting
- Temu Wirasa Plt. Bupati Klungkung di Nusa Penida