Bupati Klungkung muspayang bakti Penganyar Pujawali di Pura Puseh Desa Adat Penasan
Bupati Klungkung muspayang bakti Penganyar Pujawali di Pura Puseh Desa Adat Penasan
0 0 Berita UmumBupati Klungkung I Nyoman Suwirta muspayang bakti Penganyar Pujawali di Pura Puseh Desa Adat Penasan, Kecamatan Banjarangkan, Kamis (24/2). Puncak Pujawali di Pura yang diempon oleh dua Banjar Adat (Penasan Gede dan Penasan Mungguna) ini telah dilaksanakan pada rahina Buda Kliwon Ugu, Rabu (23/2) kemarin. Sebagai wujud srada bakti kepada Ida betara yang berstana di pura ini, Bupati Suwirta juga menghaturkan punia yang diterima oleh prajuru setempat.
Salam Gema Santi.